Analisis Ketercapaian Persyaratan Kesehatan Lingkungan Industri di PT Kalirejo Lestari, Kabupaten Lampung TengahAdri Firmansyah / Arif Setiajaya, S.T., M.Si. / Teknik Lingkungan, 2024Lingkungan kerja industri yang sehat merupakan salah satu faktor yang menunjang meningkatnya kinerja dan produksi yang secara bersamaan dapat menurunkan risiko gangguan kesehatan maupun penyakit akibat kerja. PT Kalirejo Lestari dipilih menjadi lokasi penelitian karena penerapan kesehatan ling... |
Analisis Pengetahuan, Sikap Serta Persepsi Pedagang dan Pengunjung Terhadap Kualitas Kesehatan Ligkungan Di Pasar Tempel Sukarame Bandar LampungMEGA UTAMEI / Bambang Prasetio, M.EM. / Teknik Lingkungan, 2025Pasar adalah suatu tempat dimana pedagang dan pengunjung bertemu untuk melalukan transaksi jual beli barang dan jasa. Pasar tidak selalu berbentuk fisik seperti pasar tradisional, tetapi juga bisa berbentuk virtual seperti pasar online. Fungsi utama pasar adalah untuk mempertemukan penawaran (... |
Analisis Penerapan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Oleh Santri di Lingkungan Pondok Pesantren X Lampung TengahZIDAN TAFATO RIZIQ / Bambang Prasetio, M.EM. / Teknik Lingkungan, 2025Pondok pesantren merupakan lembaga pendidikan Islam yang memiliki peran penting dalam pembentukan karakter santri, termasuk dalam hal perilaku hidup bersih dan sehat. Penerapan perilaku hidup bersih dan sehat di pondok pesantren merupakan hal yang penting dilaksanakan untuk menjaga kesehatan p... |
Analisis Kualitas Udara Ambien Dengan Parameter PM 2,5 Dan Risiko Kesehatan Terhadap Pedagang Di Pasar Tradisional Jatimulyo, Lampung SelatanMarco Daniel Sitohang / Nurul Mawaddah, S.T., M.T / Teknik Lingkungan, 2025Pasar Tradisional Jatimulyo, Lampung Selatan, yang terletak di pinggir jalan padat lalu lintas kendaraan, menjadi lokasi dengan konsentrasi PM2,5 yang tinggi akibat aktivitas kendaraan bermotor dan pedagang yang beraktivitas hampir 24 jam sehari rentan terpapar PM2,5. Penelitian ini bertujua... |